Pages

Kamis, 17 Mei 2012

PERSPEKTIF PERAN KONSELOR SEKOLAH TENTANG PELAKSANAAN POINT PELANGGARAN BAGI PENINGKATAN DISIPLIN SISWA DI SEKOLAH

PERSPEKTIF PERAN KONSELOR SEKOLAH TENTANG PELAKSANAAN
POINT PELANGGARAN BAGI PENINGKATAN DISIPLIN SISWA DI SEKOLAH
Oleh
Amirah Diniaty*)

A.      PENDAHULUAN

Manusia sebagai khalifah dimuka bumi ini, diciptakan Allah dengan berbagai potensi, terutama akal pikirannya. Manusia memiliki empat dimensi yang semuanya harus seimbang sehingga ia bisa menjadi manusia yang seutuhnya. Dimensi tersebut meliputi dimensi keindividualan, dimensi kesosialan, dimensi kesusilaan serta keberagamaan.  Masing-masing dimensi harus tumbuh dan berkembang pada diri manusia dalam kuantitas dan kualitas yang seimbang.

KONSELING DAN INTERNET (CYBER COUNSELING)

KONSELING DAN INTERNET (CYBER COUNSELING)
  Cyber Counseling atau konseling maya merupakan pola-pola konseling yang berkembang sejalan dengan berkembangnya teknologi informasi dan komunikasi  sebagai ciri utama abad ke 21 atau milenium ketiga. Sebagaimana dimaklumi di era ini telah terjadi satu fenomena dalam bentuk derasnya arus informasi di dunia maya secara universal tanpa